{"id":4811,"date":"2017-03-03T06:00:33","date_gmt":"2017-03-02T22:00:33","guid":{"rendered":"http:\/\/ofamni.com\/?p=4811"},"modified":"2017-03-02T19:28:33","modified_gmt":"2017-03-02T11:28:33","slug":"screenshoot-layar-macbook-pro-touch-bar","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/ofamni.com\/screenshoot-layar-macbook-pro-touch-bar\/","title":{"rendered":"Cara Screenshot Layar MacBook Pro Touch Bar"},"content":{"rendered":"

Artikel ini akan menguraikan sedikit penerapan mengenai cara screenshot layar macbook pro touch bar dengan mudah dan cepat tanpa harus instalasi program tambahan apapun.<\/p>\n

Pada umumnya di perangkat Mac lama, ketika hendak mengaktifkan fitur screenshot, Anda hanya perlu menekan tiga tombol shortcut di keyboard Mac. Tapi itu tidak lagi menjadi cara yang paling mudah karena di Macbook Pro Touch Bar, Anda dapat melakukan itu jauh lebih mudah hanya dengan menekan satu sentuhan menu touch bar saja.<\/p>\n

Seperti yang kita ketahui bahwa Macbook Touch bar yang 8GB RAM dengan harga 27 juta ini memiliki pembaharuan yang cukup keren berupa touch bar. Sehingga dengan fitur touch bar yang berada di sejajar atas keyboard ini, dapat digunakan sebagai menu shortcut tertentu yang dapat berubah sesuai keinginan dan penggunaan kita.<\/p>\n

Mengaktifkan Menu Screenshot di Touch Bar<\/h4>\n
    \n
  1. Klik ikon Apple di menu toolbar<\/li>\n
  2. Pilih \u201cSystem Prefences\u201d<\/li>\n
  3. Klik \u201cKeyboard\u201d<\/li>\n
  4. Pilih \u201cCustomize Kontrol Strip\u2026\u201d<\/li>\n
  5. Klik dan tarik ikon kamera \u201cScreenshot\u201d dari layar ke Touch Bar.<\/li>\n
  6. Setelah menu screenshot (ikon kamera) telah menetap menu di touch bar, silahkan klik tombol \u201cDone\u201d<\/li>\n<\/ol>\n

    Menggunakan Fitur Screenshot di Mac Touch Bar<\/h4>\n

    Nah, menu screenshot telah muncul di menu touch bar mac Anda. Selanjut silahkan Anda uji coba. Caranya cukup tekan menu \u201cScreenshot\u201d itu dari touch bar mac Anda, kemudian beberapa menu pilihan screenshot akan muncul berupa Window, Entire Screen dan Selected Portion.<\/p>\n

    Ketiga pilihan itu memiliki penerapan metode screenshot yang berbeda sesuai keinginan dan berikut ada penjelasannya:<\/p>\n