{"id":4710,"date":"2017-02-22T21:33:35","date_gmt":"2017-02-22T13:33:35","guid":{"rendered":"http:\/\/ofamni.com\/?p=4710"},"modified":"2017-02-24T16:35:55","modified_gmt":"2017-02-24T08:35:55","slug":"snmptn-2017","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/ofamni.com\/snmptn-2017\/","title":{"rendered":"Cara Mendaftar SNMPTN 2017 \u2013 Panduan Lengkap"},"content":{"rendered":"

Berikut ini adalah panduan lengkap yang dapat menjadi referensi alternatife untuk mendaftar SNMPTN 2017 melalui laman resmi yang telah disediakan oleh ditjen dikti.<\/p>\n

Sudah tidak terasa masa-masa mengenyam pendidikan di sekolah sudah hampir berakhir dan akan beralih ke tingkat atau jenjang pendidikan yang lebih tinggi.<\/p>\n

Jika berbicara mengenai perguruan tinggi, tentu tidak sedikit siswa-i yang sudah menetapkan tujuan perguruan tinggi andalan atau harapan mereka. Tidak terkecuali PTS (Perguruan Tinggi Swasta) apalagi PTN (Peguruan Tinggi Negeri).<\/p>\n

Tidak peduli PTS atau PTN, kedua kategori itu sudah akrab ditelinga kita berbagai perguruan tinggi ternama dan di-idam-idamkan oleh banyak orang.<\/p>\n

Nah, seperti ditahun-tahun sebelumnya. Pada tahun 2017 ini, Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau yang akrab kita sebut dengan SNMPTN. Itu telah dibuka kembali. Jadi ini adalah kesempatan emas bagi teman-teman yang mungkin ingin masuk perguruan tinggi negeri yang didambakan teman-teman sekalian.<\/p>\n

Jadi tanpa basa-basi lagi, berikut adalah uraian lengkap terkait cara mendaftarkan diri sebagai peserta SNMPTN 2017:<\/p>\n

Berikut adalah ketentuan pemilihan PTN dan program studi:<\/p>\n